KPR Syariah, Solusi Tepat untuk Beli Rumah Idaman

KPR syariah, solusi tepat untuk beli rumah idaman! Pembelian rumah dengan menggunakan fasilitas KPR syariah tentunya lebih menguntungkan karena cicilan biaya sudah terdapat skemanya sendiri. Fasilitas yang ditawarkan memiliki sistem pembayaran yang cenderung lebih ringan dan mudah.

Keuntungan Menggunakan KPR Syariah, Solusi Tepat untuk Beli Rumah Idaman!

Jumlah Angsurannya Tetap

Keuntungan yang bisa dirasakan ketika menggunakan KPR syariah untuk mendapatkan rumah hunian tentunya dari jumlah angsuran pembayarannya cenderung tetap. Sistem syariah ini menawarkan jumlah angsuran yang tidak mengalami perubahan secara tiba-tiba.

Pada saat telah mengetahui besaran dari harga jual atas rumah yang diinginkan tersebut. Maka, akan langsung diberikan pilihan atas skema pembayaran yang dapat disesuaikan dengan kebutuhan dari pihak nasabah.

Dari jumlah awal yang telah menjadi kesepakatan tidak mengalami kenaikan. Sehingga dalam pembayaran jumlah angsuran juga tidak terdapat perubahan. Dari pembayaran cicilan tersebut juga tidak memiliki pengaruh terhadap fluktuasi tingkat suku bunga.

Baca Juga: (Mau Ambil KPR Konvensional Atau Syariah Cari Tahu Dulu Bedanya Di Sini)

Detail dan Transparan

Keuntungan lain yang dapat dirasakan ketika memilih skema KPR syariah dari segi jumlah pembayarannya menjadi lebih jelas. Pada proses transaksi pembelian rumah dengan KPR syariah sudah terdapat perjanjian di awal.

Dari pihak nasabah yang ingin mendapatkan rumah hunian tersebut sudah diberikan informasi secara lengkap terkait harga rumah hunian. Dengan demikian, bisa diketahui besaran jumlah angsuran yang nantinya menjadi kewajiban pembayaran bagi nasabah.

Tidak Dikenakan Pembayaran Denda

Keuntungan KPR syariah, solusi tepat untuk beli rumah idaman! Salah satunya tidak akan dikenakan pembayaran denda apabila terlambat. Ketika dari nasabah yang bersangkutan mengalami keterlambatan pembayaran atau menunggak angsuran. Maka, tetap tidak akan dikenakan denda seperti KPR konvensional.

Ketentuan ini juga berlaku apabila dari nasabah melakukan pelunasan terhadap angsuran sebelum masa tenor habis. Sehingga memberikan keuntungan bagi nasabah karena tidak dikenakan biaya tambahan atas denda. Dengan begitu, untuk jumlah pembayaran sejak awal hingga akhir memiliki nilai yang sama sesuai dengan kesepakatan di awal.

Uang Muka Ringan

Apabila ingin mendapatkan rumah hunian dengan skema KPR syariah tentunya akan mendapatkan keuntungan yang cukup besar. Seperti halnya pembayaran uang muka yang cenderung lebih ringan dibandingkan dengan KPR konvensional.

Pada proses pembelian rumah dengan menggunakan KPR syariah ini biasanya hanya menawarkan uang muka sampai 10% saja. Hal ini tentunya berbeda dengan penerapan KPR konvensional yang harus memiliki uang muka minimal 15%.

Kepemilikan Rumah Bisa Dinegosiasi

Kepemilikan untuk KPR syariah menghadirkan sejumlah skema pembayaran yang dapat disesuaikan dengan kebutuhan dari nasabah. Adanya kemudahan ini memberikan keuntungan bagi nasabah supaya tetap bisa mendapatkan rumah hunian sesuai keinginan.

Sehingga, meskipun dari pihak nasabah tidak mempunyai modal untuk mendapatkan rumah. Hal ini tidak perlu dikhawatirkan karena tetap dapat memilih penerapan skema dengan pembagian atas kepemilikan rumah tersebut. Adanya pilihan skema yang satu ini cenderung lebih mudah dan memberikan keringanan untuk nasabah yang ingin mendapatkan rumah.

Prosesnya Lebih Cepat

Proses pembelian KPR syariah yang telah memiliki kepastian dan kejelasan tentunya memberikan keuntungan bagi pihak nasabah. Prosedur untuk pengajuan kepemilikan KPR pada sistem KPR syariah ini cenderung lebih cepat daripada penggunaan skema KPR konvensional.

Hal ini dikarenakan, pada jumlah ataupun rate akan dilakukan penghitungan dengan menggunakan sistem yang tidak begitu rumit. Sehingga pada prosesnya sendiri tidak akan memakan waktu supaya nasabah lebih cepat dalam memiliki rumah hunian.

Pemilihan untuk skema KPR syariah juga harus mendapatkan layanan bank terpercaya supaya bisa membantu proses dari awal hingga akhir. Pastikan juga mempertimbangkan dari beberapa perbankan yang cenderung memberikan penawaran terbaik atas pembelian rumah.

Memberikan Kemudahan Membuat Rencana Finansial

Kelebihan KPR syariah, solusi tepat untuk beli rumah! Keuntungan yang sangat dirasakan bagi nasabah dengan menggunakan skema KPR syariah yaitu menjadi lebih mudah dalam pembuatan perencanaan finansial.

Jika sejak awal sudah diketahui besaran jumlah secara total yang harus dibayarkan, tentunya bisa menjadi gambaran untuk kesanggupan dari segi finansial. Pada kondisi ini menguntungkan bagi nasabah supaya bisa membuat perencanaan finansial yang lebih terkontrol dengan baik.

Pembuatan perencanaan keuangan ini menjadi lebih mudah karena untuk pembayaran jumlah cicilan tidak mengalami perubahan sewaktu-waktu. Sehingga terdapat kepastian seberapa besar jumlah angsuran yang harus dibayarkan oleh pihak nasabah setiap bulan. Pada penerapan seperti ini hanya ada di KPR syariah dan tidak dapat dilakukan apabila memilih KPR konvensional.

Syarat dan Ketentuan Mengajukan KPR Syariah

Proses untuk pengajuan KPR syariah ini cenderung lebih mudah dan menerapkan prinsip islami dalam setiap prosesnya. Akan tetapi, ada sejumlah syarat dan ketentuan yang perlu dipenuhi oleh nasabah dalam proses pengajuan KPR syariah, sebagai berikut;

  1. Bagi wiraswasta harus memiliki pengalaman usaha dengan ketentuan minimal berjalan 3 tahun
  2. Bagi karyawan tetap sudah memiliki pengalaman kerja minimal 2 tahun
  3. Bagi profesional sudah memiliki pengalaman praktek dengan ketentuan minimal 2 tahun
  4. Telah memenuhi syarat dan ketentuan yang tergabung sebagai pemegang dari polis asuransi jiwa
  5. Minimal usia ketika proses pembiayaan untuk KPR syariah yaitu 21 tahun dan usia maksimal pensiun bagi karyawan ataupun 65 tahun bagi profesional dan wiraswasta
  6. Tidak termasuk pada proses Daftar Pembiayaan Bermasalah.

Jenis Skema KPR Syariah

Skema KPR syariah dijadikan sebagai landasan dasar untuk melakukan kegiatan transaksi jual beli rumah dan menjalankan sistem bagi hasil. Pada penerapan KPR syariah ini terdapat dua skema yang sudah digunakan yaitu skema murabahah dan skema musyarakah mutanaqisah.

Skema murabahah yaitu transaksi jual beli dalam perjanjian yang dilakukan oleh bank dan nasabah. Sehingga dalam penerapan skema yang satu ini untuk pihak nasabah sudah diberikan informasi terkait total pembayaran pada perbankan.

Sementara itu, untuk skema musyarakah mutanaqisah dijadikan sebagai landasan dalam kegiatan kerjasama untuk bagi hasil. Khususnya dalam mendukung transaksi pembelian rumah yang diinginkan oleh nasabah.

Oleh karena itu, dari nasabah dan bank harus membeli rumah secara bersama-sama, namun untuk porsinya berbeda. Setelah itu, dari pihak nasabah bisa membeli rumah secara penuh dengan prosesnya secara bertahap. Tertarik KPR syariah, solusi tepat untuk beli rumah idaman!

Perumahan Casa De Ramos Tempat Tinggal Masa Depan

Casa De Ramos
Casa De Ramos

Memilih rumah hunian untuk impian masa depan memang tidak boleh salah. Sehingga harus mempertimbangkan terlebih dahulu konsep dari rumah hunian sesuai dengan keinginan.

Kehadiran dari perumahan Casa De Ramos bisa menjadi pilihan menarik untuk tempat tinggal di masa depan. Konsep yang ditawarkan adalah mewah klasik yang bisa dijadikan tempat hunian bagi kaum milenial atau pasangan tua yang ingin menikmati masa tuanya secara bersama.

Rumah nempel Jakarta hanya 1 milyaran ini ditawarkan tidak hanya memberikan nuansa mewah klasik, namun juga tetap memberikan gaya modern sehingga terlihat lebih elegan. Casa De Ramos menawarkan dua tipe yaitu tipe Jazmine dan tipe La Rosa.

Selain itu, keunggulan dari Perumahan ini adalah keberadaan lokasinya yang strategis. Hal ini dikarenakan, Perumahan berdekatan dengan fasilitas publik diantaranya pintu masuk jalan tol dan stasiun MRT yang memberikan kemudahan untuk bepergian.

Casa De Ramos juga berada di kawasan lokasi bebas banjir yang memberikan kenyamanan bagi penghuni rumah meskipun sedang musim hujan. Pilihan menarik untuk rumah hunian klasik yang mewah ini didukung dengan konsep modern pada penggunaan teknologi canggihnya. Penerapan teknologi canggih tersebut guna mendukung penggunaan fitur smart home dan panel surya.

Hadirnya Casa De Ramos juga telah terdapat fasilitas lengkap yang memberikan kemudahan dalam menjalankan kegiatan sehari-hari. Kelebihan inilah yang membuat penghuni rumah akan merasa lebih betah untuk tinggal di perumahan Casa De Ramos, Tangerang Selatan.

Itulah KPR syariah, solusi tepat untuk beli rumah idaman! Dalam pembelian rumah sesuai keinginan harus memperhatikan kelebihan yang ditawarkan dan kekurangan yang harus dipertimbangkan.

LEAVE A COMMENT

Your email address will not be published. Required fields are marked *