IMB Hilang

IMB hilang sangat berisiko karena konsekuensi yang bisa didapatkan dari rumah yang telah dibangun akan dilakukan pembongkaran. Dalam melakukan pengurusan legalitas dari rumah memang tidak bisa dianggap sebagai suatu hal yang ringan dan sepele.

Rumah yang memiliki IMB sebagai jaminan rumah tersebut memiliki legalitas berdiri di atas tanah yang bersangkutan.

Cara mengurus IMB hilang dengan mudah

Mengunjungi Badan Perpustakaan dan Arsip Daerah

IMB Hilang - Mengunjungi badan perpustakaan dan arsip daerah
Mengunjungi Badan Perpustakaan dan Arsip Daerah

Pertama dalam melakukan pengurusan ketika kehilangan IMB bisa langsung mengunjungi ke kantor BPAD di wilayah setempat. Sehingga nantinya bisa membantu dalam pengurusan IMB yang sudah hilang supaya bisa didapatkannya kembali.

BPAD merupakan tempat yang digunakan untuk penyimpanan arsip ataupun salinan dokumen lainnya. Termasuk dengan keberadaan dokumen IMB yang sebelumnya sudah dibuat oleh masyarakat setempat.

Membawa Kelengkapan Berkas Kepengurusan

IMB Hilang - Membawa kelengkapan berkas kepengurusan
Membawa Kelengkapan Berkas Kepengurusan

Apabila memang mempunyai waktu luang untuk melakukan pengurusan IMB yang sudah hilang tentunya bisa mengurusnya secara mandiri. Kelebihan dengan mengurusnya sendiri ke BPAD setempat tidak mengeluarkan biaya yang begitu mahal.

Mengingat dalam hal ini tidak memanfaatkan jasa konsultan sehingga biaya yang diperlukan juga lebih sedikit. Adapun untuk sejumlah kelengkapan dokumen yang dibutuhkan dalam mengurus IMB yang sudah hilang sebagai berikut:

  • Fotokopi KTP
  • Fotokopi sertifikat hak milik dan sertifikat kepemilikan tanah
  • Fotokopi IMB ataupun nomor IMB yang telah diperoleh dari PTSP kecamatan
  • Dokumen surat permohonan supaya bisa memperoleh arsip yang ditujukan pada pihak BPAD.

Apabila keseluruhan dokumen yang dibutuhkan tersebut sudah disiapkan secara lengkap. Tentunya akan lebih mudah untuk diproses oleh BPAD dalam melakukan permohonan pengeluaran IMB kembali.

(Baca juga: Rincian Estimasi Biaya Membangun Rumah Minimalis)

Jangka Waktu Mengurus IMB yang Hilang

IMB Hilang - Jangka waktu mengurus IMB yang hilang
Jangka Waktu Mengurus IMB yang Hilang

Syarat IMB hilang yang sudah dipenuhi dan dilengkapi bisa langsung dibawa ke BPAD wilayah setempat untuk diproses dalam mengeluarkan IMB terbaru. Banyak di antara masyarakat yang bingung jangka waktu dalam proses pengurusan IMB yang telah hilang di BPAD.

Sebenarnya untuk proses pengurusan dalam mendapatkan kembali surat IMB yang dikeluarkan oleh BPAD tidak membutuhkan waktu yang lama. Akan tetapi, jangka waktu pembuatan IMB baru yang sudah hilang ini juga tergantung dari lamanya tahun pembuatan IMB itu sendiri.

Semakin lama dari dokumen IMB tersebut dibuat, tentunya juga membuat proses mendapatkan dokumen IMB kembali akan membutuhkan waktu yang tidak sebentar. Dalam hal ini, sebagai pihak yang akan memperoleh kembali surat IMB tersebut tidak perlu merasa khawatir.

Menjalankan proses pengurusan IMB yang telah hilang sebelumnya di BPAD memiliki ketentuan jangka waktu pembuatan sesuai dengan prosedur yang berlaku. Waktu paling lama supaya bisa memperoleh dokumen IMB tersebut kembali kisaran 7 hari saja.

Biaya Mengurus IMB

Biaya mengurus IMB
Biaya Mengurus IMB

Biaya mengurus IMB hilang dengan melakukan pengurusan sendiri di kantor BPAD tidak mengeluarkan dana yang cukup besar. Apabila mempunyai waktu luang memang sebaiknya melakukan pengurusan sendiri, karena tidak perlu membutuhkan biaya dalam penanganan dokumen tersebut.

Hal ini dikarenakan, dalam proses pengurusan terjadinya kehilangan dokumen IMB di BPAD tidak dipungut biaya apa pun. Sehingga setiap prosesnya bisa dilakukan secara gratis melalui prosedur yang telah ditetapkan untuk mengurus IMB yang hilang.

Konsekuensi bangunan tanpa memiliki IMB

Konsekuensi yang bisa diterima oleh pemilik bangunan apabila tidak memiliki IMB yaitu dikenakan besaran denda terhadap bangunan tersebut. Denda yang harus dibayarkan dari pihak yang menempati bangunan tersebut kisaran 10% dari nilai bangunannya.

Sementara itu, untuk konsekuensi paling buruk yang bisa terjadi adalah bangunan yang ditempati akan dilakukan pembongkaran. Terlebih, proses pembuatan IMB yang telah hilang membutuhkan waktu cukup lama. Biasanya juga akan membutuhkan biaya yang tentunya cukup besar.

Supaya bisa terhindar dari risiko tersebut, sebaiknya menjaga baik-baik keberadaan dokumen IMB. Sehingga tidak timbul adanya masalah di kemudian hari yang justru merugikan diri sendiri atas kepemilikan bangunan dan tanah.

Seseorang bisa dinyatakan sebagai pemilik sah dari suatu bangunan apabila memang memiliki surat IMB. Sebab, dokumen IMB ini sebagai tanda bukti bahwa bangunan yang ditempati sudah memiliki izin secara legal dan sah di mata hukum.

Jika memang tidak memiliki dokumen sebagai tanda bukti atas kepemilikan bangunan dan tanah. Maka, harus siap-siap mendapat risiko paling buruk untuk kehilangan bangunan tersebut selama-lamanya.

(Baca juga: 10 Desain Dak Teras Rumah Minimalis Modern)

Tips menghindari IMB hilang

Ketika akan menyimpan sejumlah dokumen penting seperti IMB di rumah, sebaiknya menempatkannya di tempat yang memang mudah untuk diingat. Selain itu, juga harus mempertimbangkan keamanan dari penyimpanan dokumen tersebut.

Banyak di antara pemilik bangunan yang lupa dalam menempatkan dokumen penting berupa IMB sehingga menjadikannya hilang dan tidak bisa ditemukan. Sehingga membutuhkan pengurusan IMB hilang di BPAD. Berikut inilah beberapa tips yang bisa dilakukan dalam menyimpan dokumen IMB supaya tidak hilang;

  • Mengatur dokumen penyimpanan yang disesuaikan berdasarkan abjad supaya lebih mudah ditemukan saat mencari
  • Membuat tempat penyimpanan dokumen khusus seperti laci yang isinya hanya berupa dokumen-dokumen penting seperti IMB
  • Melakukan scan terhadap dokumen IMB dan disimpan pada file di laptop ataupun smartphone, sehingga ketika hilang tetap memiliki salinan asli dari IMB tersebut
  • Menyatukan penyimpanan yang disesuaikan dengan kebutuhan dokumen seperti halnya IMB dan sertifikat yang harus digabung.

Perumahan Candela Residence untuk pasangan muda

CANDELA RESIDENCE
CANDELA RESIDENCE

Memiliki hunian memang menjadi suatu impian bagi pasangan muda yang baru menikah. Sehingga tidak heran jika banyak sekali pasangan muda yang mencari referensi untuk memperoleh tempat tinggal yang nyaman.

Referensi menarik yang sangat direkomendasikan di kawasan Tangerang Selatan salah satunya adalah kehadiran perumahan Candela Residence. Perumahan ini sebagai proyek pembangunan yang dilakukan oleh PT Multiguna Cipta Mandiri sebagai developer ternama.

Candela Residence membawa konsep yang sangat unik dengan desain mewah klasik dan tetap memiliki sisi modern dari bangunannya. Perpaduan dari kombinasi tersebut menghadirkan rumah dengan tampilan menarik dan menawarkan kenyamanan.

Hunian dari Candela Residence membawa daya tarik tersendiri karena berada di kawasan hunian bebas banjir. Perumahan juga berada di area strategis yang tentunya memberikan keuntungan ketika akan bepergian ke mana saja. Candela Residence memiliki lokasi yang sangat dekat dengan pintu tol dan Stasiun MRT dalam melengkapi aksesibilitas yang mudah.

Rumah minimalis modern yang ditawarkan oleh Candela Residence juga sudah disediakan fasilitas lengkap yang dapat menunjang kegiatan sehari-hari bagi penghuninya. Perumahan yang berada di kawasan premium ini menyediakan unit dengan kelengkapan fasilitas berupa halaman yang luas.

Selain itu, juga didukung dengan penggunaan teknologi modern dalam menjadikan hunian yang lebih menarik dan kekinian. Fasilitas dengan penggunaan teknologi modern di antaranya fitur smart home dan panel surya.

Rumah nempel Jakarta hanya 1 milyaran yang berada di kawasan Tangerang Selatan dijadikan sebagai referensi untuk mendapatkan hunian dengan kombinasi gaya yang unik. Memiliki hunian di kawasan ini tentunya sangat menguntungkan dengan aksesibilitasnya yang mudah dan fasilitas yang sudah lengkap. Download Pricelist Candela Residence di Sini.

Itulah cara yang bisa dilakukan dalam mengurus IMB hilang dengan biaya gratis di BPAD. Pengurusan kehilangan IMB akan lebih mudah apabila sudah melengkapi sejumlah persyaratan dokumen yang dibutuhkan.

LEAVE A COMMENT

Your email address will not be published. Required fields are marked *