Inspirasi Rumah Luas Tanah 78

Inspirasi rumah luas tanah 78 tetap bisa digunakan untuk rumah hunian yang nyaman. Konsep untuk rumah hunian seperti ini bisa dibuat dengan lantai 2 meskipun hanya terdapat lahan seadanya saja. Dalam pembuatan desain bisa dibuat lebih kece pada rumah mungil dengan tambahan indoor garden sebagai spot yang paling nyaman.

Inspirasi Rumah Luas Tanah 78 Agar Terlihat Menarik

Menerapkan Langit-Langit yang Tinggi

inspirasi rumah luas tanah 78
Menerapkan Langit-Langit yang Tinggi

Pada pembuatan rumah minimalis di lahan yang tidak begitu luas tentunya bisa dijadikan sebagai rumah hunian yang nyaman. Rumah mungil yang akan menjadi tempat tinggal bisa dengan menerapkan konsep pembuatan langit-langit ukuran tinggi.

Dengan demikian, mampu membuat ruangan terasa lebih lega dengan tambahan furniture di dalamnya. Konsep langit-langit yang ukurannya tinggi bisa ditambahkan gorden serta jendela yang menyesuaikan dengan ukuran. Dalam hal ini, penggunaan gorden bisa menyentuh di bagian langit-langit hingga lantai rumah yang memberikan kesan terlihat tampak luas.

Selain itu, juga bisa menerapkan penggunaan warna abu-abu pada ruangan rumah tersebut. Khususnya di bagian ruang keluarga dengan warna abu-abu bisa memberikan nuansa lebih mewah.

Baca Juga: (Fungsi dan Jenis Kwitansi Jual Beli Tanah)

Menempelkan Oktagon Mirror

inspirasi rumah luas tanah 78
Menempelkan Oktagon Mirror

Menjadikan rumah hunian yang mungil terasa lebih lega karena berada di lahan terbatas sebenarnya bukan suatu hal yang sulit untuk dilakukan. Pemilik rumah hunian bisa dengan menambahkan oktagon mirror yang ditampilkan di sebuah ruangan.

Adanya penggunaan mirror ini dijadikan sebagai dekorasi yang membuat ruangan terlihat luas. Selain itu, perpaduan dengan dekorasi scandinavian untuk menunjang konsep rumah yang dijadikan sebagai dekorasi di ruangan.

Dalam mendukung penerapan konsep ini juga dapat ditambahkan sofa dengan warna kuning. Penempatan sofa ini digunakan pada ruang tamu untuk menjadikan ruangan memiliki nuansa eye catching.

Menyeragamkan Dekorasi dan Furniture

inspirasi rumah luas tanah 78
Menyeragamkan Dekorasi dan Furniture

Inspirasi rumah luas tanah 78 yang nyaman untuk ditinggali bisa dengan menyeragamkan dekorasi dan furniture yang ditambahkan. Penggunaan dekorasi dan furniture di dalam rumah yang seni rupa tentunya membuat sebuah ruangan terlihat lebih bersih dan rapi.

Cara untuk menyeragamkan dekorasi dan furniture yaitu pemilihan warna yang serupa sehingga memberikan kesan yang rapi. Penggunaan warna untuk rumah hunian minimalis bisa dengan memilih warna putih ataupun coklat.

Bunkbed Kayu Tanpa Furnish

Pengaplikasian rumah minimalis dengan lahan yang tidak terlalu luas tentunya harus memikirkan desain secara matang. Khususnya dalam pembuatan kamar untuk anak tetap harus mengutamakan dari segi kenyamanannya.

Salah satunya bisa menerapkan pemilihan bunkbed yang terbuat dari bahan kayu dan pastikan tidak difurnish. Penggunaan kayu secara alami ini bisa meningkatkan nuansa alami di kamar tidur anak.

Tambahkan Tanaman pada Pot Putih

Dalam menjadikan ruangan pada rumah mungil tetapi bisa ditambahkan tanaman untuk menyegarkan suasana di dalam rumah. Pemilihan tanaman yang tepat sebaiknya yang mempunyai warna hijau untuk membuat ruangan terlihat lebih segar dengan kesan alami.

Gunakanlah beberapa tanaman yang diletakkan pada pot putih supaya terlihat lebih rapi dan bersih. Adanya tambahan tanaman ini dijadikan sebagai dekorasi paling utama yang ditempatkan di bagian setiap ruangan. Hal ini menjadikan setiap ruangan di dalam rumah terlihat lebih kece meskipun dengan tanaman saja.

Indoor Garden di Sebelah Dapur

Meskipun untuk lahan yang dimiliki ini tidak terlalu besar, namun tetap bisa membuat indoor garden di rumah hunian. Penempatan indoor garden yang paling tepat di sebelah area dapur. Konsep yang ditampilkan untuk pembuatan indoor garden ini yaitu memanfaatkan tembok bata exposed.

Sementara itu, di bagian lantai untuk indoor garden tambahkanlah lapisan karpet yang terbuat dari rumput sintetis untuk memberikan nuansa alami. Apabila memiliki anak kecil tentunya ini sangat menguntungkan karena bisa digunakan sebagai area bermain. Sehingga tidak perlu takut lagi bermain kotor di sebuah ruangan.

Denah Yang Cocok Untuk Rumah Type 78 Agar Tetap Nyaman

  1. Denah untuk Keluarga Kecil

Ide inspirasi rumah luas tanah 78 dengan denah rumah menggunakan tipe ini tentunya akan berbeda pada penerapan rumah hunian yang ukurannya cenderung lebih luas. Penerapan untuk denah yang bisa digunakan yaitu di bagian ukuran halaman belakang dibuat lebih kecil dibandingkan dengan ruangan lain.

Dari denah yang satu ini nantinya akan tersedia adanya tiga kamar tidur, sebuah carport, dua kamar mandi, ruang keluarga, ruang dapur, ruang makan, halaman depan dan belakang. Pada pembuatan denah ini bisa dijadikan inspirasi yang paling tepat bagi keluarga kecil yang memang belum mempunyai anak.

  1. Denah untuk 1 Lantai

Pembuatan rumah hunian dengan menggunakan desain 1 lantai dan 2 lantai tentunya akan terdapat perbedaan. Meskipun luas tanah tersebut tidak terlalu besar tentunya dapat dijadikan sebagai rumah satu lantai yang mengesankan.

Denah yang satu ini akan menjadikan rumah hunian tampil lebih minimalis dan tidak bertingkat. Pada denah untuk satu lantai tetap bisa ditambahkan kamar tidur utama, kamar tidur anak dan kamar tidur tambahan.

Menariknya, pada penerapan konsep ini untuk bagian ruang keluarga, ruang tamu dan ruang makan tidak ditambahkan sekat ataupun dinding pembatas. Hal ini diterapkan supaya ruangan tersebut terlihat lebih lega dan tidak sempit.

Di bagian dapur rumah bisa menerapkan desain untuk konsep linier ataupun memanjang yang mempunyai akses pintu di bagian depan berdekatan dengan carport. Sementara itu, untuk posisi kamar mandi harus dilakukan pengaturan supaya tetap mendapatkan akses yang mudah. Inspirasi rumah luas tanah 78 yang mengesankan 1 lantai dapat diterapkan untuk rumah yang nyaman.

Perumahan Graha Taruma Dengan Fasilitas Lengkap Penunjang Kegiatan

GRAHA TARUMA
GRAHA TARUMA

Pilihan menarik untuk mendapatkan rumah hunian di kawasan Tangerang Selatan bisa memilih perumahan Graha Taruma. Rumah di Jakarta cuman 1 milyaran ini menjadi proyek pembangunan PT Multiguna Cipta Mandiri. Salah satu perusahaan developer yang memiliki profesionalitas dalam kinerjanya untuk pembangunan proyek perumahan dengan nilai jual yang cukup tinggi.

Hadirnya perumahan Graha Taruma dapat dijadikan sebagai pilihan alternatif guna memperoleh rumah hunian dengan harga 1 milyaran. Graha Taruma ini sudah dilengkapi dengan fasilitas lengkap yang dapat menunjang kegiatan sehari-hari penghuninya. Sehingga memberikan kemudahan dalam menjalankan hidup berkelanjutan pada rumah yang didukung oleh fasilitas yang lengkap.

Beberapa fasilitas yang sudah ditambahkan di rumah hunian Graha Taruma diantaranya musholla, PLTS on-grid, smart home integrated, flood free dan playground. Bahkan, Graha Taruma sebagai salah satu rumah hunian yang sudah menerapkan one gate system, terdapat underground electricity, swimming pool dan berada di kawasan lokasi yang strategis.

Dari rumah hunian yang ditawarkan terdapat tipe Saga dan tipe Nara dengan kelebihannya masing-masing. Pada rumah hunian dengan tipe Saga ini menawarkan konsep modern minimalis dengan ukuran hunian yang cenderung lebih luas.

Selain itu, juga sudah ditambahkan dengan kelengkapan berupa panel surya, smart home system dan layout ruangan. Sehingga membuat ruangan terasa lebih menarik dalam penataannya yang sangat efisien.

Sementara itu, untuk penawaran Graha Taruma tipe Saga ini sangat cocok dijadikan sebagai hunian anak muda. Konsep yang ditawarkan untuk hunian 3 lantai yang mengusung gaya modern minimalis. Ayo Download Pricelist Graha Taruma di Sini.

Di setiap unitnya juga sudah ditambahkan dengan panel surya, smart home system serta rooftop. Dengan demikian, rumah hunian ini cocok untuk dijadikan area berkumpul secara bersama dengan teman ataupun keluarga untuk mendapatkan suasana baru.

Itulah sejumlah inspirasi rumah luas tanah 78 yang tetap dijadikan sebagai rumah hunian yang nyaman. Rumah dengan konsep minimalis sekarang ini sudah marak diterapkan pada lahan yang tidak terlalu luas.

LEAVE A COMMENT

Your email address will not be published. Required fields are marked *