5 Tips Membeli Rumah Cash Bebas Penipuan

Ada beberapa tips membeli rumah cash yang harus Anda ketahui agar terhindar dari penipuan. Karena memang membeli rumah langsung lunas secara cash punya risiko tersendiri dibandingkan beli rumah secara kredit atau menyicil sedikit demi sedikit. Pastikan Anda tidak tertipu developer bodong, karena itu berikut kami bagikan 5 tipsnya khusus untuk Anda....